Menu ✖

Mode Gelap
Antisipasi 1 Desember, TNI Polri Patroli 2×24 jam di Kota Jayapura Pesan Sejuk Polri di Deklarasi Pemilu Ceria Tanah Papua Gedung Perpustakaan SMPN 5 Sentani Terbakar Hibah Pilkada Jayapura Cair 10 Persen, Deposit Kas Daerah Rp23 Miliar Disorot 1 Desember di Jayapura: Polisi Amankan Ratusan Botol Miras Ilegal, Penjual Ngacir

KABAR JAYAPURA · 26 Nov 2024 17:55 WIT

Pj Gubernur Papua: Saya Yakin Penyelenggara Pilkada di Kabupaten Jayapura Bertanggungjawab


					Pj Gubernur Papua, Ramses Limbong monitoring ke gudang logistik KPU Kabupaten Jayapura. Foto: Jayapurakab.go.id Perbesar

Pj Gubernur Papua, Ramses Limbong monitoring ke gudang logistik KPU Kabupaten Jayapura. Foto: Jayapurakab.go.id

KABARPAPUA.CO, Sentani–  Pj Gubernur Papua, Ramses Limbong monitoring ke gudang logistik KPU Kabupaten Jayapura. Kunjungan tersebut didampingi Pj Bupati Jayapura, Semuel Siriwa, pada Selasa, 26 November 2024.

Limbong bilang, logistik pilkada untuk di luar Kota Sentani, sudah disalurkan hingga ke distrik. “Tinggal dimonitoring dari distrik ke desa-desa atau TPS. Mudah-mudahan tidak ada halangan khususnya cuaca. Saya yakin, penyelenggaran di Kabupaten Jayapura bisa menjalankan tugasnya dengan penuh tanggung jawab,” katanya.

 Pj Limbong berharap pilkada tahun ini  tidak ada susulan, sehingga khusus untuk Kabupaten Jayapura semua TPS bisa melaksanakan pilkada dengan tepat waktu.

“Harapan lainnya, tidak ada PSU. Artinya, kalau sudah dilaksanakan baik dan benar, diterima semua pihak, berarti itulah yang terbaik bagi rakyat Kabupaten Jayapura,” jelasnya. (*)

Artikel ini telah dibaca 26 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

Yunus Wonda dan Haris Richard Yocku Resmi Pimpin Kabupaten Jayapura

25 March 2025 - 16:41 WIT

Warga Sentani Antusias Sambut Program Cek Kesehatan Gratis

10 February 2025 - 18:47 WIT

Mulai 1 Februari, Motor Bisa Masuk Bandara Sentani Lewat Pintu Utama

31 January 2025 - 19:02 WIT

Media Apresiasi Pemkab Jayapura Lunasi Pembayaran Kerja Sama Pemberitaan

21 January 2025 - 17:57 WIT

DPRK – Pemda Jayapura Sepakat Pekan Depan Semua Hutang Dilunasi 

10 January 2025 - 21:17 WIT

Pendaftaran PPPK Diperpanjang, BKPSDM Jayapura Buka Layanan Khusus Guru Honorer

7 January 2025 - 20:33 WIT

Trending di KABAR JAYAPURA