Menu

Mode Gelap
Antisipasi 1 Desember, TNI Polri Patroli 2×24 jam di Kota Jayapura Pesan Sejuk Polri di Deklarasi Pemilu Ceria Tanah Papua Gedung Perpustakaan SMPN 5 Sentani Terbakar Hibah Pilkada Jayapura Cair 10 Persen, Deposit Kas Daerah Rp23 Miliar Disorot 1 Desember di Jayapura: Polisi Amankan Ratusan Botol Miras Ilegal, Penjual Ngacir

RAGAM · 1 Apr 2024 15:42 WIT

Cari Berkah BTV: Mimin dan Onad Rebutan Takjil


					Cari Berkah BTV: Mimin dan Onad Rebutan Takjil Perbesar

Menjelang adzan magrib Mimin menyuruh Gaby, asisten rumah tangganya untuk mencari takjil untuk berbuka puasa. Ternyata, Gaby kembali ke rumah dengan tangan hampa. Menurutnya, semua takjil yang ada sudah diborong oleh seorang pria non muslim yang tinggal berdekatan dengan rumah Sule dan Mimin.

Saat Mimin yang sedang kesal karena tidak memiliki menu untuk berbuka puasa, datang tetangga mereka bernama Onadio yang membawa beberapa takjil. Onadio yang merupakan non muslim dan memiliki penampilan penuh tato di badannya langsung membuat Mimin menaruh curiga. Gaby yang langsung tahu bahwa Onad yang memborong semua takjil yang ingin ia beli makin membuat Mimin menjadi semakin kesal. Akankah keduanya bertengkar? Dapatkah Sule mendamaikan keduanya?

Saksikan Cari Berkah Senin, 1 April 2024 pukul 17.10 WIB hanya di BTV!

Program spesial BTV lainnya Kultum Ramadan bersama dengan Ustadz Zacky Mirza tayang setiap hari menjelang berbuka puasa. Muslimpedia, program informatif yang menyajikan informasi seputar ramadan, dunia islam, sejarah para nabi serta tips-tips yang unik dan menarik akan hadir setiap hari pukul 3.30 WIB hanya di BTV!

BTV bisa disaksikan di kanal 26 untuk Jabodetabek, Cilegon, Serang, kanal 29 untuk Bandung dan Palembang, kanal 35 untuk Yogyakarta dan Surakarta, kanal 38 untuk Balikpapan, kanal 39 untuk Semarang, kanal 30 untuk Banjarmasin, kanal 31 untuk Lebak, kanal 32 untuk Surabaya, kanal 34 untuk Medan dan kanal 48 untuk Batam. Ayo follow akun media sosial BTV di @btvidofficial (IG, Tiktok, Facebook,Twitter), serta subscribe channel Youtubenya di @BeritaSatuChannel. (*)

Artikel ini telah dibaca 57 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

Khairiah Lubis Pimpin FJPI 2025-2029

15 February 2025 - 22:16 WIT

Dikerjakan Sejak 1963, Alkitab Berbahasa Ngalik Resmi Dirilis

8 February 2025 - 15:01 WIT

Dukungan Bhabinkamtibmas Jaga Ketahanan Pangan di Keerom

3 February 2025 - 00:15 WIT

Kapolsek Bonggo Tanam Jagung dan Kacang Tanah Dukung Ketahanan Pangan

29 January 2025 - 19:30 WIT

Kapolres Asmat Polda Papua Hadiri Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Hektar

24 January 2025 - 19:12 WIT

Event Musik Rap Gemparkan Lapas Merauke, Elpama Prison Makin Melejit

17 January 2025 - 15:42 WIT

Trending di RAGAM