Menu

Mode Gelap
Antisipasi 1 Desember, TNI Polri Patroli 2×24 jam di Kota Jayapura Pesan Sejuk Polri di Deklarasi Pemilu Ceria Tanah Papua Gedung Perpustakaan SMPN 5 Sentani Terbakar Hibah Pilkada Jayapura Cair 10 Persen, Deposit Kas Daerah Rp23 Miliar Disorot 1 Desember di Jayapura: Polisi Amankan Ratusan Botol Miras Ilegal, Penjual Ngacir

KABAR PAPUA TENGAH · 5 Nov 2025 11:15 WIT

Tarian Adat dan Pawai Maritim Sambut Peserta Konferda PDIP di Papua Tengah


					Pawai Maritim menyambut rombongan Konferda PDIP di Nabire, Papua Tengah. (KabarPapua.co/Vero)
Perbesar

Pawai Maritim menyambut rombongan Konferda PDIP di Nabire, Papua Tengah. (KabarPapua.co/Vero)

KABARPAPUA.CO, Nabire – Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) menggelar Konferensi Daerah (Konferda) di Papua Tengah. 

Suasana meriah terlihat saat penjemputan para kader PDIP dari Papua Barat dan Papua Barat Daya. Mereka tiba di Pelabuhan Nabire, Papua Tengah, Rabu pagi, 5 November 2025. 

Ratusan penari dengan tarian adat Papua menyambut para kader partai berlambang banteng tersebut. Meski sempat diguyur hujan, suasana penyambutan berlangsung meriah dan khidmat.  

Para kader PDIP peserta konferda dari wilayah Papua Barat dan Papua Barat Daya saat tiba di Nabire. (KabarPapua.co/Vero)

Selain penyambutan dengan tarian adat Papua, para kader PDIP ini juga disambut Pawai Maritim. Diperkirakan 100 perahu berhiaskan bendera berlambang banteng mengiringi masuknya para kader PDIP Papua Barat dan Barat Daya. 

Konferda PDIP di Papua Tengah ini direncanakan akan digelar selama 1 hari, yang dilaksanakan di Gedung KSK Nabire, Papua Tengah. ***(Vero)

Artikel ini telah dibaca 89 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

Pengurus DPW Papua Tengah Resmi Dilantik, Target Menangkan Pemilu 2029

22 January 2026 - 23:35 WIT

Percepat Transformasi Digital, Pemprov Papua Tengah Bagikan Laptop kepada Pelajar

21 January 2026 - 23:38 WIT

Ringankan Beban Ekonomi, Dinsos Dogiyai Serahkan Bantuan untuk Warga

20 January 2026 - 07:15 WIT

Wagub Papua Tengah Instruksikan OPD Kooperatif dan Transparan Hadapi Pemeriksaan BPK

19 January 2026 - 12:50 WIT

Papua Tengah Waspada Super Flu, Masyarakat Diminta Segera Lapor Jika Bergejala

14 January 2026 - 17:31 WIT

Fesmed I di Tanah Papua Dibuka, Pemprov Papua Tengah: Media Mampu Angkat Sisi Positif Daerah

13 January 2026 - 22:59 WIT

Trending di KABAR PAPUA TENGAH