Menu

Mode Gelap
Antisipasi 1 Desember, TNI Polri Patroli 2×24 jam di Kota Jayapura Pesan Sejuk Polri di Deklarasi Pemilu Ceria Tanah Papua Gedung Perpustakaan SMPN 5 Sentani Terbakar Hibah Pilkada Jayapura Cair 10 Persen, Deposit Kas Daerah Rp23 Miliar Disorot 1 Desember di Jayapura: Polisi Amankan Ratusan Botol Miras Ilegal, Penjual Ngacir

BISNIS · 15 Jul 2024 14:16 WIT

13 Ribu Ton FABA dari PLTU Holtekamp Bantu Infrastuktur di Jayapura


					FABA PLTU Holtekamp untuk infrastruktur di Jayapura. Foto: UIBP Holtekamp Perbesar

FABA PLTU Holtekamp untuk infrastruktur di Jayapura. Foto: UIBP Holtekamp

KABARPAPUA.CO, Kota Jayapura–  PT. PLN Indonesia Power UBP Holtekamp bersinergi dengan PT. PLN Unit Induk Wilayah Papua dan Papua Barat (UIWP2B) memanfaatkan pembakaran sisa batu bara atau Fly Ash Bottom Ash (FABA) yang menjadi material campuran infrastruktur yang digunakan untuk keperluaan masyarakat di wilayah Jayapura, Provinsi Papua. 

Manager Unit Unit Bisnis Pembangkit (UBP) Holtekamp, Hastrian Ade Putra menuturkan FABA yang dimanfaatkan telah lulus analisa dan layak digunakan untuk keperluan bahan baku bangunan.

FABA PLTU Holtekamp untuk infrastruktur di Jayapura. Foto: UIBP Holtekamp

PLN Indonesia Power UBP Holtekamp melalui PLN Unit Induk Wilayah Papua dan Papua Barat (UIWP2B) telah menyerahkan FABA sebanyak 13 ribu ton kepada instansi-instansi yang membutuhkan seperti, Gereja GKI Kanaan Koya Barat, Gereja GKI Polimak, Danbekang Kodam XVII Jayapura, TPA Koya Koso, serta masyarakat Kampung Koya sekitarnya.

“Kini masyarakat mulai mengetahui manfaat FABA bisa digunakan untuk berbagai bahan campuran infrastruktur bangunan dan untuk keperluan lainnya serta menciptakan pembangunan nilai ekonomi. Hal ini sejalan dengan semua pihak yang bertanggung jawab dalam pemanfaatan FABA sampai kepada masyarakat di Jayapura Papua,” jelasnya. ***(Rilis)

Artikel ini telah dibaca 134 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

PT PLN IP UBP Holtekamp Laksanakan Apel Bulan K3 Nasional 2026

21 January 2026 - 23:16 WIT

Kembangkan Kakao Berkelanjutan, Pemkab Kepulauan Yapen Gandeng Investor

21 January 2026 - 13:28 WIT

PELNI Nabire Antisipasi Super Flu di Jalur Laut

19 January 2026 - 22:47 WIT

Program MBG Tingkatkan Ekonomi Peternak Ayam Lokal di Kepulauan Yapen

19 January 2026 - 20:21 WIT

Cafe Repot, Ruang Kreatif Anak Muda Yapen Berkonsep Kolaborasi Lokal

18 January 2026 - 19:08 WIT

Pelni Serui Layani 6.770 Penumpang Selama Mudik Nataru 2025-2026

15 January 2026 - 21:06 WIT

Trending di BISNIS