Menu

Mode Gelap

PERISTIWA · 12 Okt 2016 ·

Polisi Ingatkan Warga Tak Gunakan Bom Ikan di Biak Numfor


					Nelayan-nelayan di Jayapura. (KabarPapua.co/Katharina Louvree) Perbesar

Nelayan-nelayan di Jayapura. (KabarPapua.co/Katharina Louvree)

KABARPAPUA.CO, Biak Numfor – Penggunaan dopis atau bom ikan diduga marak dilakukan oleh masyarakat Kampung Insrom, Distrik Biak Kota, Kabupaten Biak Numfor.

Untuk mengatasinya, Bhabinkamtibmas setempat, Brigpol Ahus Iriansyah bersama dengan Sekretaris Desa Insrom, Piet Wambraw memberikan sosialisasi bahaya penggunaan dopis untuk pelestarian kehidupan bawah laut.

Baca Juga >  Perjuangan Since dan Oscar Meraih CIta-cita Bersama Si Ipar 

Salah satu warga Kampung Insrom, EW bahkan mengaku sering menggunakan dopis untuk mencari ikan. EW pun diberikan bimbingan dan teguran agar tak lagi menggunakan dopis dalam mencari ikan.

“Dopis itu bisa membahayakan diri sendiri dan merusak ekosistim di laut,” jelas Brigpol Ahus, Rabu 12 Oktober 2016.

Baca Juga >  8 Rumah Warga Kampung Warari Yapen Ludes Terbakar

Agar tak mengulangi perbuatannya, EW membuat surat pernyataan yang disaksikan oleh Bhabinkamtibmas dan Sekretaris Desa Kampung Insrom. *** (Adv/Humas Polda Papua)

Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

214 Personel Terjaring Razia Propam Polda Papua, Pelanggaran Terbanyak Soal Ini

27 September 2023 - 22:50

Polisi Ciduk Belasan Warga saat Razia Judi Togel di Wamena

27 September 2023 - 17:41

Sopir Avanza Mabuk Seruduk Angkot Rombongan Pelajar di Timika

27 September 2023 - 13:55

Penembakan oleh KKB Hantui Penerbangan ke Oksibil Pegunungan Bintang

26 September 2023 - 17:17

Tim Investigasi Selidiki Kebakaran Kantor Balai dan Posyandu di Dogiyai

25 September 2023 - 21:13

8 Rumah Warga Kampung Warari Yapen Ludes Terbakar

25 September 2023 - 19:21

Trending di PERISTIWA