Menu

Mode Gelap

BISNIS · 12 Mar 2020 ·

Gangguan Gardu Induk PLN Skyline Sebabkan ‘black out’ di Jayapura


					Ilustrasi perbaikai gardu listrik milik PLN. (Foto Dok Humas PLN UIW P2B) Perbesar

Ilustrasi perbaikai gardu listrik milik PLN. (Foto Dok Humas PLN UIW P2B)

KABARPAPUA.CO, Kota Jayapura – Asisten Manajer Humas PLN Unit Induk Wilayah Papua dan Papua Barat (UIWP2B ), Septian Pujiyanto mengakui black out yang terjadi pada Rabu, 11 Maret 2020, sekitar pukul 20.16 WIT karena ada gangguan pada sisi Gardu Induk (GI) yang terdapat di Skyline, Kota Jayapura.

Baca Juga >  SMPN 1 Jayapura Rayakan Usia 60 Tahun: Semua Ada Karena Cinta

Setelah pemadaman, tim bergerak untuk mengetahui penyebabnya dan melakukan penormalan secara bertahap, terhadap sistem kelistrikan di Jayapura dan sekitarnya.

“Dini hari tadi, sekitar pukul 01.32 WIT, sistem kelistrikan di Jayapura kembali normal. Kami mohon maaf kepada seluruh masyarakat dan pelaku bisnis yang ada di Jayapura, atas ketidaknyamanan yang terjadi,” katanya di Jayapura Kamis 12 Maret 2020.

Baca Juga >  Kabupaten Ini Satu-satunya di Papua yang Sudah Sepakati Dana Hibah Pilkada 2024

PLN setempat mengantisipasi agar tidak terjadi ganguan serupa, akan dilakukan jadwal pengecekan terhadap gardu – gardu induk milik PLN.

“Pemeliharaan jaringan berbeda dengan pemeliharaan yang biasa dilakukan, sehingga kami akan melakukan pengecekan ke sejumlah gardu,” jelasnya. *** (Qadri Pratiwi)

Artikel ini telah dibaca 17 kali

badge-check

Penulis Berita

Baca Lainnya

Pemda Sarmi: Listrik Tanpa Kedip Dukung Kemeriahan Festival Negeri Seribu Ombak

25 September 2023 - 22:12

Sistem Kelistrikan Kalibobo Perkuat Kebutuhan Listrik di Bandara Baru Nabire

24 September 2023 - 16:35

BPJS Ketenagakerjaan: Baru 10 Persen Pekerja di Papua Terlindungi Jaminan Sosial

23 September 2023 - 19:49

Pengurus 2023-2027 Terbentuk, AMSI Ajak Perbaiki Ekosistem Media Digital

19 September 2023 - 00:10

PLN Siapkan Daya 3.800 kW di Festival Negeri Seribu Ombak Sail Teluk Cenderawasih

18 September 2023 - 23:00

Menginap 3 Hari 2 Malam di Suni Garden Lake Hotel Sentani Hanya Rp1 Juta, Mau?

16 September 2023 - 16:20

Trending di BISNIS